Soal & Jawaban II Seni Terapan Nusantara



Soal Objectif : 

1. Apakah nama istilaih lain untuk seni terapan?
a. fine art
b. applied art
c. useful art
d. seni pakai

2. Dahulu,istilah desain yang dipakai dalam komunikasi visual adalah...
a. desain interior
b. desain produk
c. desain grafis
d. desain produk

3. Salah satu contoh hasil karya desain komunikasi visual adalah rancangan...
a. prangko
b. alat olahraga
c. rumah
d. rumah dalam

4. Bidang desain yang berkaitan dengan faktor faktor produksi ,ekonomi ,rekayasa, dan estetika adalah...
a. desain komunikasi visual
b. desain interior
c. desain grafis
d. desain produk

5. Salah satu prinsip desain adalah form follows function,yang artinya...
a. fungsi karya harus mengikuti bentuknya 
b. bentuk karya harus mengikuti fungsinya
c. fungsi karya tidak boleh mengikuti bentuknya 
d. suatu karya harus indah

6. Istilah dalam desain yang berkaitan dengan kenyamanan dan keamanan rancangan benda untuk manusia adalah...
a. ekonomis
b. ergonomis
c. ekologi
d. teknologi

7. Prinsip utama dalam proses membatik adalah...
a. tutup celup
b. celup sikat
c. tutup cetak
d. celup hias

8. Dalam pembuatan batik tulis,bagian tertentu pada kain ditutup bahan lilin malam dengan alat yang bernama...
a. canting
b. gawangan
c. cap
d. prada

9. Kota di jawa tengah yang merupakan pusat batik pesisir adalah...
a. yogyakarta
b. surakarta
c. pekalongan 
d. semarang

10. Pada proses menenun dengan alat tenun bukan mesin,benang dipersiapkan untuk ditenun dengan membujur dan melintang .Benang yang melintang horizontal disebut...
a. benang lungsi
b. benang pakan
c. benang lawe
d. benang wol

11. Kain troso berasal dari sebuah kota di pesisir utara Jawa,yaitu:
a. pekalongan 
b. cirebon
c. lasem
d. jepara

12. Tasikmalaya merupakan pusat kriya tekstil yang menghasilkan...
a. kriya bordir
b. batik
c. kain tapis
d. kain songket

13. Pembuatan anyaman dapat dilakukan secara manual.Aada juga yang mempergunakan alat bantu sejenis alat tenun yang disebut...
a. pakan
b. lungsi
c. tustel
d. ATBM

14. Daerah Jelekong di Bandung merupakan pusat...di Jawa Barat
a. kriya tenun
b. kriya kulit
c. kriya anyaman
d. kriya lukis

15. Pahat,palu,pisau raut,gergaji,kapak,dan ampelas merupakan peralatan yang digunakan dalam membuat karya...
a. kriya logam
b. kriya kulit
c. kriya ukiran
d. kriya ukiran

16. Para pengrajin di Magelang memanfaatkan...untuk membuat patung yang meniru pada zaman klasik Hindu.
a. batu apung
b. kayu jati
c. tembaga
d. batu andesit

17. Hiasan yang muncul dari tempaan logam yang berbeda disebut...
a. besalen
b. gusali
c. pamor
d. inlay

18. Tempat pembuatan kriya logam di Jawa disebut...
a. besalen 
b. gusali
c. warangka
d. pamor

19. Dalam pembuatan keramik,bahan tanah liat dapat dibentuk dengan teknik cetak tekan,lempeng,pilin,dan pijat.Teknik cetak tekan disebut juga...
a. slabbing
b. coiling
c. pinching
d. press moulding

20. Kasongan merupakan daerah penghasil keramik yang terkenal.Kasongan terletak di Provinsi...
a. jawa tengah
b. daerah istimewa yogyakarta
c. jawa barat
d. jawa timur,


ESSAI : 

1. Apa yang dimaksud istilah ergonomi dan desain?
   =-Ergonomi yaitu berkaitan dengan kenyamanan dan keamanan rancangan.
     -Desain tentang keindahan dan bentuk hiasan

2. Apa arti prinsip form follows function dalam desain?
   = Bentuk karya harus mengikuti fungsinya

3. Mengapa istilah desain  komunikasi visual sekarang lebih dikenal dari pada desain grafis?
   = Karna pemanfaatan dan perannya dalam kehidupan manusia semakin meluas

4. Dalam pembuatan keramik ,suhu pembakaran dibedakan menjadi bakaran rendah,sedang,dan tinggi.Dapatkah kamu menyebutkan contoh-contoh hasil kriya dari tanah liat dengan bakaran rendah,sedang,dan tinggi?
   = -Genting = Suhu rendah
      -Batu bata = Suhu sedang
      -Porselen = Suhu tinggi

5. Apa keunikan ukiran kayu dari madura jika dibandingkan dengan ukiran kayu dari daerah-daerah lain?
   = Karena ukirannya yang berkualitas


2 Responses to "Soal & Jawaban II Seni Terapan Nusantara"